PNM Amanah Syariah
NAB Harian | Ringkasan Produk | Laporan Kinerja | Nomor Rekening |
Reksa Dana Pendapatan Tetap
Pada tahun 2006, Reksadana PNM Amanah Syariah mendapat predikat Reksa Dana Pendapatan Tetap Syariah terbaik versi Majalah Investor. Lalu pada tahun 2007 mendapat predikat The 3rd Best Asia Pasific Fund Performance In 2007 dari Eurekahedge yang dimuat di www.islamicfinancenews.com pada 2 November, 2007.